Kasusnya Tak Kunjung Selesai, Korban Penipuan Rekrutmen Polri Minta Tolong Kapolda Banten
Kriminal Jumat, 24 November 2023 – 10:17 WIB
Kisah seorang ibu korban penipuan rekrutmen Polri yang menanti keadilan hingga meminta tolong kepada Kapolda Banten Irjen Rudy Heriyanto.