Coba Lihat yang Dilakukan Prajurit TNI kepada Seorang Nenek di Hari Pahlawan
Jumat, 11 November 2022 – 07:49 WIB

Babinsa Koramil 0113/Cibaliung Sertu Arpan ketika mengunjungi rumah Nenek Jamsiah yang hidup sebatang kara. Foto: Penerangan Korem 064/Maulana Yusuf
"Sembako yang kami berikan memang nilainya tidak seberapa, tetapi, mudah-mudahan dapat bermanfaat untuk membantu nenek Jamsiah," sambungnya.
Danramil 0113/Cibaliung Kapten Inf Suratman menambahkan kepedulian Babinsa dengan cara masuk ke dapur untuk meringankan beban warga yang kurang mampu.
"Melalui cara ini, mudah-mudahan dapat lebih mendekatkan antara Babinsa dengan warna binaannya," kata Kapten Inf Suratman. (mcr34/jpnn)
Cara prajurit TNI dalam memperingati Hari Pahlawan patut ditiru.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News