Pemkab Serang Siapkan Rp 5,7 Miliar Buat Masyarakat
Kamis, 08 September 2022 – 23:44 WIB

Wakil Bupati Serang Pandji Tirtayasa. Foto: Humas Pemkab Serang
"Kalau bantuan dari Pemprov Banten untuk warga Kabupaten Serang ada 9.300 orang yang mendapat BLT," kata dia.
Pandji mengatakan penerima BLT jangan sampai ada yang dobel dengan bantuan dari pemprov Banten.
"Pemkab Serang lebih fokus membantu pelaku UMKM, pengguna transportasi umum, buruh gaji di bawah Rp 3,5 juta per bulan," tutur dia. (mcr34/jpnn)
Info baik buat masyarakat Kabupaten Serang dari pemda. Hamdalah.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News