Jangan Memandang Penyandang Disabilitas dengan Sebelah Mata

Senin, 11 Juli 2022 – 13:01 WIB
Jangan Memandang Penyandang Disabilitas dengan Sebelah Mata - JPNN.com Banten
Penampilan bermain musik dari penyandang disabilitas Kota Serang di acara bakti sosial Perempuan HKTI Provinsi Banten dan UKM Falsika UPg, Minggu (10/7). Foto: Humas Falsika UPg

Ketua Perempuan HKTI Provinsi Banten Lindra Octora menambahkan pertunjukan bermain musik kaum disabilitas merupakan sebuah bukti nyata munculnya potensi yang baik.

"Banyak potensi besar yang dimiliki. Intinya, dengan kegiatan ini mereka tidak merasa sendiri, banyak pihak yang peduli kepada kaum disabilitas," ucapnya.

Dia mengatakan rencana kegiatan semacam ini akan menjadi agenda rutin.

"Kami tidak cukup sampai di sini, ke depannya akan ada kegiatan serupa. Untuk membantu penyandang disabilitas," tuturnya. (mcr34/jpnn)

Kaum disabilitas Kota Serang menunjukkan aksinya bermain musik di depan orang-orang normal.

Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar

Facebook JPNN.com Banten Twitter JPNN.com Banten Pinterest JPNN.com Banten Linkedin JPNN.com Banten Flipboard JPNN.com Banten Line JPNN.com Banten JPNN.com Banten

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News