Askot Serang Gelar Turnamen Sepak Bola, Ajang Persiapan Porprov
Selasa, 19 Juli 2022 – 16:58 WIB
"Kami akan mengadakan seleksi kembali untuk membentuk tim sepak bola Kota Serang untuk menuju porprov nanti," tuturnya.
"Kami sudah bentuk tim penyeleksi dari internal PSSI Kota Serang yang terdiri dari pelatih, mantan pemain dan lainnya," tambah dia.
Selepas itu, para juara akan mendapatkan hadiah selain dari piala wali kota akan ada uang pembinaan.
"Juara satu mendapat uang Rp 3 juta, kemudian juara dua Rp 2 juta, dan ketiga Rp 1 juta," ucapnya. (mcr34/jpnn)
Kota Serang cari atlet sepak bola lewat turnamen antarkecamatan untuk berlaga di Porprov Banten.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News