Heti Kustrianingsih: Penghapusan Honorer Bakal Menimbulkan Masalah Baru

Rabu, 01 Maret 2023 – 13:31 WIB
Heti Kustrianingsih: Penghapusan Honorer Bakal Menimbulkan Masalah Baru - JPNN.com Banten
Ketua Umum FGHNLPGSI Heti Kustrianingsih (kanan). Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN.com

banten.jpnn.com, SERANG - Rencana penghapusan tenaga honorer banyak kalangan yang menolak.

Termasuk penolakan datang dari para honorer yang bakal merasakan langsung dampak dari penghapusan tersebut.

Hampir semua daerah membentuk forum komunikasi honorer guna menampung aspirasi atas keresahan para pegawai non-PNS.

Rencananya honorer bakal dihapus per 28 November 2023 sesuai dengan surat edaran MenPAN-RB.

Peniadaan honorer akan berlaku di semua formasi, termasuk guru.

Ketua FGHNLPGSI Heti Kustrianingsih mengatakan rencana penghapusan honorer akan menimbulkan masalah.

"Rencana penghapusan tenaga honorer akan menimbulkan masalah baru," ucap Heti kepada JPNN Banten, Kamis (1/3).

Dia khawatir penghapusan honorer terutama guru akan menimbulkan kendala bagi jalannya pelayanan dasar, yaitu pendidikan.

Rencana penghapusan tenaga honorer akan berlaku di semua formasi, termasuk guru.
Facebook JPNN.com Banten Twitter JPNN.com Banten Pinterest JPNN.com Banten Linkedin JPNN.com Banten Flipboard JPNN.com Banten Line JPNN.com Banten JPNN.com Banten

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia