Honorer Banten Adukan Kegelisahannya ke DPR RI, Ini Respons yang Didapat

Rabu, 14 September 2022 – 11:24 WIB
Honorer Banten Adukan Kegelisahannya ke DPR RI, Ini Respons yang Didapat - JPNN.com Banten
Perwakilan honorer Banten bertemu dengan anggota DPR RI Ade Rosi Khoerunnisa, Rabu (14/9). Foto: Ketua Honorer Banten Taufik Hidayat

"Setelah bertemu Ibu Ade Rosi kami disarankan untuk melakukan komunikasi dengan semua fraksi yang ada di DPR RI, terutama dapil Banten," ujarnya.

"Kami berharap perwakilan (DPR, red) dari Banten bisa mengawal atau memperjuangkan aspirasi honorer di Tanah Jawara," sambungnya.

Sebelumnya pada Senin (5/9) pihaknya melakukan pertemuan dengan komisi II DPR RI membahas isu yang sama tentang penghapusan tenaga honorer.

"Pertemuan kami beberapa waktu lalu disambut baik, dibuktikan dengan komisi dua membentuk pansus honorer," tuturnya.

"Pembentukan pansus itu bertujuan untuk memperjuangkan tenaga honorer menjadi PNS dan PPPK," jelasnya. (mcr34/jpnn)

Honorer Banten memperjuangkan nasibnya ke DPR soal pengangkatan menjadi PNS atau PPPK.

Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar

Facebook JPNN.com Banten Twitter JPNN.com Banten Pinterest JPNN.com Banten Linkedin JPNN.com Banten Flipboard JPNN.com Banten Line JPNN.com Banten JPNN.com Banten

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News