Donatur ACT Banten Kurang Percaya Lagi
Kamis, 07 Juli 2022 – 11:29 WIB

Area Manager ACT Banten Ais Komarudin, Selasa (5/7). Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN.com
Ais menegaskan gerakan tersebut merupakan bagian dari strategi, bahwasanya, peristiwa yang menimpa ACT tidak mengurangi sedikit pun niat untuk melakukan kebaikan.
"Bagi kami kebermanfaatan itu tidak pernah terhenti oleh isu apa pun," kata dia.
ACT sendiri ada di Banten sudah cukup lama berbarengan dengan musibah tsunami Selat Sunda.
"Kami ada pascatsunami, sudah banyak implementasi program kemanusiaan di Banten ini yang dilakukan," ujarnya. (mcr34/jpnn)
ACT Banten merasakan dampak isu yang terjadi di jajaran pusat. Banyak donatur yang menahan diri untuk berdonasi.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News