Detik-Detik Jembatan Gantung yang Dilintasi 15 Warga Roboh di Lebak

Jumat, 12 April 2024 – 19:38 WIB
Detik-Detik Jembatan Gantung yang Dilintasi 15 Warga Roboh di Lebak - JPNN.com Banten
Kondisi jembatan gantung di Desa Leuwi Ipuh Banjarsari, Kabupaten Lebak, terputus kawat seling penahan jembatan akibat dilintasi 15 warga setempat. ANTARA/HO-Camat

Menurut dia, saat ini masyarakat setempat usai jembatan gantung terputus terpaksa penyeberangan menggunakan rakit bambu.

Masyarakat yang melintasi jembatan gantung, kata dia, cukup banyak untuk menopang ekonomi, pendidikan, dan kesehatan. Apalagi, lokasi jembatan gantung itu terdapat di pedalaman Kabupaten Lebak.

Oleh karena itu, pihaknya berharap pemerintah daerah, provinsi, maupun pemerintah pusat dapat membangun kembali jembatan tersebut.

"Kami sudah melaporkan kejadian jembatan putus itu kepada Pj bupati Lebak agar mendapatkan perhatian," katanya. (antara/jpnn)

Jembatan gantung di Kabupaten Lebak roboh setelah kawat seling putus.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Facebook JPNN.com Banten Twitter JPNN.com Banten Pinterest JPNN.com Banten Linkedin JPNN.com Banten Flipboard JPNN.com Banten Line JPNN.com Banten JPNN.com Banten

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News