Innalillahi, Ayah-Anak Tewas Seusai jadi Korban Tabrak Lari
Kamis, 13 Juli 2023 – 15:00 WIB

Ilustrasi mayat. Foto: Dokumen JPNN.com
Ipda Adi menjelaskan jasad korban telah dibawa ke RSUD dr Drajat Prawiranegara Serang.
"Sementara untuk kendaraan yang terlibat masih dalam proses penyelidikan," katanya. (mcr34/jpnn)
Pelaku tabrak lari ayah dan anak sopir mobil pikap hitam pengangkut kulkas. Semoga tertangkap.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News