Menjelang Pemilu 2024, Ratusan Napi di Rutan Serang Bikin E-KTP
Minggu, 03 Desember 2023 – 12:23 WIB

Narapidana di Rutan Kelas IIB Serang melakukan perekaman e-KTP. Foto: Dokumentasi Rutan Serang
"Kami masih berkoordinasi dengan Disdukcapil Kabupaten/Kota Serang terkait warga binaan yang belum terverifikasi," kata Kahfi. (mcr34/jpnn)
Ratusan narapidana (napi) di Rutan Serang melakukan perekaman e-KTP buat Pemilu 2024.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Abdul Malik Fajar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News