Peringatan Keras dari KPU buat Para Caleg Terpilih
Politik Selasa, 23 Juli 2024 – 10:24 WIB
KPU Kota Serang telah menyampaikan informasi ini kepada parpol pengusung caleg yang terpilih pada Pemilu 2024.
BERITA CALEG
-
Politik Sabtu, 13 Juli 2024 – 13:50 WIB
Simpatisan PDIP dan Demokrat Kepung KPU Kota Serang
Rapat pleno penyandingan C Hasil di KPU Kota Serang bersitegang. Simpatisan PDIP dan Demokrat turun ke jalan.
-
Politik Minggu, 21 April 2024 – 19:04 WIB
KPU Banten: Caleg Terpilih Harus Mundur Jika Maju di Pilkada 2024
Caleg terpilih pada Pemilu 2024 yang dilantik harus mundur jika maju sebagai calon kepala daerah dalam Pilkada 2024.
-
Politik Rabu, 31 Januari 2024 – 17:24 WIB
Caleg DPR dari Partai Demokrat Kampanye Pakai Musik Tradisional
Caleg DPR Dapil Banten II dari Partai Demokrat mempunyai cara unik dalam melakukan kampanye di masyarakat.
-
Politik Minggu, 28 Januari 2024 – 00:00 WIB
Bawaslu Singgung Netralitas, Caleg PKB Bantah Intimidasi Pendamping Desa
Bawaslu singgung netralitas menyikapi kabar pendamping desa di Banten diintimidasi caleg PKB.
-
Politik Sabtu, 27 Januari 2024 – 00:00 WIB
3 Caleg PPP yang Membelot Tinggal Menunggu Waktu Kena Sanksi Berat
PPP bakal memberikan sanksi berat bagi caleg yang tidak patuh terhadap keputusan partai.
-
Politik Rabu, 24 Januari 2024 – 10:46 WIB
Pendamping Desa di Banten Diintimidasi buat Menangkan Caleg DPR dari PKB
Tenaga pendamping desa di Banten banyak yang dicoret gegara tidak mendukung caleg dari PKB.
-
Politik Selasa, 23 Januari 2024 – 21:34 WIB
Membelot Dukung Prabowo-Gibran, 3 Caleg PPP Siap Disanksi
Sekarang giliran caleg PPP yang mendukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024.
-
Politik Selasa, 23 Januari 2024 – 13:21 WIB
Jika Terpilih, 3 Caleg PKB di Banten Dukung Prabowo Bisa di-PAW
Keputusan tiga caleg PKB dengan mendukung Prabowo-Gibran akan berakibat fatal.
-
Politik Kamis, 18 Januari 2024 – 00:00 WIB
3 Caleg PKB Banten Membelot Dukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
Caleg PKB di Banten tidak mensupport pasangan Anies-Muhaimin, tetapi malah mendukung Prabowo-Gibran.
-
Politik Minggu, 17 Desember 2023 – 18:48 WIB
Warga Serang Tewas Tersetrum Saat Pasang Baliho Caleg DPR, Bawaslu Buka Suara
Bawaslu Provinsi Banten ingatkan peserta pemilu selalu menaati peraturan saat memasang alat peraga kampanye (APK).
-
Banten Terkini Selasa, 12 Desember 2023 – 00:00 WIB
Hati-Hati Saat Memasang Baliho Caleg, Pria Ini Tewas
Innalillahi, DAM, pria 33 tahun tewas saat memasang baliho caleg DPR RI.
-
Politik Senin, 02 Oktober 2023 – 17:26 WIB
Jadi Caleg Termuda di Kota Serang, Husni Abdul Aziz Siap Bawa Suara Milenial
Caleg DPRD Kota Serang termuda dari PPP optimistis bisa menyerap suara milenial.
-
Politik Senin, 02 Oktober 2023 – 10:22 WIB
Di Banten Ada 5 Eks Napi Korupsi jadi Caleg
KPU Provinsi Banten masih menunggu aturan terbaru terkait eks napi korupsi jadi caleg.
-
Politik Selasa, 12 September 2023 – 10:57 WIB
Caleg DPR dari PKS Tolak Cak Imin Sebagai Cawapres Anies Baswedan
Alasan caleg DPR RI dari PKS menolak Cak Imin sebagai cawapres pendamping Anies Baswedan.
-
Banten Terkini Minggu, 18 Juni 2023 – 14:15 WIB
Psikolog: Psikopat jadi Caleg Dampaknya Bakal Mengerikan
Dampak mengerikan ketika seorang psikopat menjadi caleg atau wakil rakyat menurut pandangan psikolog.
-
Politik Selasa, 06 Juni 2023 – 11:49 WIB
Bahaya, Belasan Caleg di Kota Serang Teridentifikasi Psikopat
Dari 695 caleg, KPU Kota Serang menemukan 19 orang mengidap psikopat ringan, sedang, dan berat.
-
Politik Jumat, 19 Mei 2023 – 19:07 WIB
Tahapan Pemilu Dimulai, KPU Lebak Verifikasi Bacaleg 18 Parpol
KPU Lebak menyebut tidak semua partai politik (parpol) mendaftarkan bacaleg secara penuh 50 orang.
-
Politik Kamis, 04 Mei 2023 – 12:00 WIB
KPU Kota Serang Bolehkan Mantan Napi jadi Caleg, dengan Catatan
Semua mantan napi tanpa terkecuali diperbolehkan mendaftar sebagai calon legislatif (caleg) pada Pemilu 2024.
-
Politik Jumat, 04 November 2022 – 13:22 WIB
Bacaleg dari Demokrat Kota Serang Meningkat, Berikut Figurnya
DPC Partai Demokrat Kota Serang menargetkan kursi legislatif terisi penuh setiap dapil pada Pileg 2024.